Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pertanyakan Gol Persija, Manajer Persib Singgung Keberadaan Mafia Bola

By Nungki Nugroho - Selasa, 16 Juli 2019 | 19:02 WIB
Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar, memberikan keterangan terkait gol striker Persija Jakarta, Marko Simic, ke gawang timnya saat pertandingan pekan kedelapan Liga 1 2019.
KOMPAS.COM/DENDI RAMDHANI
Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar, memberikan keterangan terkait gol striker Persija Jakarta, Marko Simic, ke gawang timnya saat pertandingan pekan kedelapan Liga 1 2019.

Umuh tidak terang-terangan menyebut oknum yang ia maksud.

Akan tetapi, ia meyakini bahwa masih ada oknum mafia bola yang berkeliaran dalam sepak bola Indonesia.

"Sebetulnya mau memakai VAR atau teknologi apapun itu tergantung dari oknum-oknumnya," kata Umuh.

"Kalau oknum masih bisa bergerak dan leluasa apapun juga akan terjadi dan akan terus dilaksanakan," ujar Umuh menambahkan.

Baca Juga: Tembus 5 Besar Liga 1, Ini Warning Bagi PSS Sleman saat Jumpa PSIS

Umuh berharap PSSI segera melakukan restrukturisasi, salah satunya dengan pemilihan Ketua Umum PSSI yang baru.

"Kalau ini belum dibersihkan, orang-orang seperti ini susah. Mereka sudah membantu salah satu pihak," tutur dia.

"Kecuali nanti sudah ada pergantian ketua PSSI baru. Dia yang pasang badan dan berani menumpas mafia-mafia seperti ini," tutur Umuh mengakhiri.

Kekecewaan Umuh ini tak mengubah hasil pertandingan, Persib hanya mampu bermain imbang 1-1 ketika melawan Persija pada pekan kesembilan Liga 1 2019 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGKBK), Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (10/7/2019).

Gol balasan Persib dicetak oleh Artur Gevorkyan pada menit ke-90+1.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136