Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Korek Informasi PSM dari Tiga Mantan Pemain Juku Eja

By Muhammad Robbani - Kamis, 18 Juli 2019 | 20:30 WIB
Bek PSM Makassar, Steven Paulle, berduel dengan penyerang Persija Jakarta, Marko Simic.
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Bek PSM Makassar, Steven Paulle, berduel dengan penyerang Persija Jakarta, Marko Simic.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Julio Banuelos, bakal mengorek informasi tentang PSM Makassar dari eks Juku Eja yang kini berbaju Macan Kemayoran.

Hal itu dilakukan untuk mempersiapkan skuat Persija Jakarta yang akan menghadapi PSM Makassar pada dua leg final Piala Indonesia 2018.

Persija Jakarta akan lebih dulu menjamu PSM di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (28/7/2019).

Kemudian PSM gantian menjamu Persija pada leg kedua di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Minggu (28/7/2019).

Persija sendiri kini diperkuat Steven Paulle, Heri Susanto, dan Shahar Ginanjar yang pernah menjadi bagian PSM.

"Jelas kami akan mencoba meminta masukan dari pemain yang pernah di sana," kata Julio Banuelos kepada wartawan, Kamis (18/7/2019).

"Namun kami tim pelatih sudah menganalisis PSM dan kami berharap bisa tampil bagus, tampil dalam performa puncak," ujarnya menambahkan.

Baca Juga: Persija Tanpa 3 Pemain Utama Saat Jumpa PSM Pada Final Piala Indonesia

Bagi Julio Banuelos, masukan dari mantan pemain PSM akan sangat berharga lantaran Juku Eja tak banyak melakukan perubahan dalam tubuh skuatnya.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Persib yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024 Sumringah Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X