Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Momen Nyaris Juara Valentino Rossi pada MotoGP 2015 Kembali Diungkit

By Doddy Wiratama - Minggu, 21 Juli 2019 | 11:45 WIB
Valentino Rossi sedang berbicara pada sesi konferensi pers MotoGP Americas 2019, Kamis (11/4/2019).
DOK. MOTOGP
Valentino Rossi sedang berbicara pada sesi konferensi pers MotoGP Americas 2019, Kamis (11/4/2019).

Kegagalan Valentino Rossi untuk menjadi juara dunia MotoGP 2015 sendiri sempat diwarnai dengan sebuah kontroversi.

Kontroversi yang dimaksud adalah insiden yang terjadi antara Rossi dan Marquez pada seri ke-17 yang berlangsung di Sirkuit Sepang, Malaysia.

Kala itu, kedua pembalap sedang terlibat duel alot untuk memperebutkan posisi ketiga GP Malaysia 2015.

Hingga pada suatu momen, Rossi tampak "mendorong" Marquez yang menempel sehingga terjatuh dan gagal finis.

Sementara itu, Valentino Rossi berhasil melanjutkan perlombaan dengan finis ketiga pada balapan tersebut.

The Doctor pun berhak membawa pulang 16 poin dari Malaysia yang membuatnya masih berada di puncak klasemen dengan koleksi 309 poin.

Rossi pun masih unggul empat angka dari Jorge Lorenzo yang duduk satu setrip di bawahnya dengan koleksi 305 poin.

Akan tetapi, insiden yang terjadi di Malaysia memaksa Valentino Rossi harus rela start dari posisi buncit pada seri terakhir yang berlangsung di Valencia, Spanyol.

Baca Juga: Lin Jarvis Berharap Perpisahan Rossi dengan Yamaha Tanpa Konflik


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Pertama Kali Dipanggil Shin Tae-yong, Gelandang Bali United Incar Masuk Skuad Utama Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136