Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Yamaha Dinilai Beruntung Bisa Datangkan Fabio Quartararo

By Agung Kurniawan - Rabu, 24 Juli 2019 | 12:25 WIB
Aksi pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo pada MotoGP Americas 2019, Senin (15/4/2019) WIB.
twitter.com/FabioQ20
Aksi pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo pada MotoGP Americas 2019, Senin (15/4/2019) WIB.

Berkat penampilan yang cukup kompetitif bagi seorang pembalap debutan di kelas utama, Fabio Quartararo mendapat sorotan dari berbagai pihak.

Wilco Zeelenberg selaku manajer tim Petronas Yamaha SRT mengaku puas dengan penampilan Fabio Quartararo sejauh ini.

Bahkan dia menyebut jika timnya sangat beruntung mempunyai pembalap muda potensial seperti Fabio Quartararo yang mampu mengendalikan situasi.

Baca Juga: Hasil ICC 2019, Debut Anak Legenda AC Milan Berujung Kekalahan dari Bayern Muenchen

"Yamaha beruntung memiliki Quartararo yang mempunyai kecepatan," kata Wilco Zeelenberg dilansir BolaSport.com dari motorsport-total.

"Selain cepat dia juga membuktikan mampu mengendalikan situasi," lanjut Wilco.

Soal pengendalian tersebut, Wilco menyebut sosok Quartararo merupakan seorang pembalap yang mengerti kapan dia akan mendorong motornya lebih jauh.

"Quartararo sudah melakukan itu semua saat dia menjalani latihan," tutur Zeelenberg lagi.

"Dia terlihat masih memiliki beberapa kelonggaran dan jika dia ingin mendorong lebih jauh dengan motornya, maka dia melakukan itu," kata Wilco Zeelenberg mengakhiri.

Baca Juga: Goh Liu Ying Dibuat Iri dengan Kedalaman Skuad Ganda Campuran China

MotoGP 2019 sendiri tengah memasuki masa jeda musim panas seusai menuntaskan seri kesembilan di Jerman.

Ajang balap itu baru akan kembali bergulir dengan menggelar seri kesepuluh di Republik Ceska.

GP Republik Ceska 2019 menurut rencana bakal diselenggarakan di Automotodrom Brno pada 2-4 Agustus 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Zinedine Zidane perjelas mengenai Gareth Bale. . #realmadrid #zidane #zinedinezidane #garethbale #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Motorsport-Total
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136