Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Japan Open 2019 - Chia/Soh Percaya Diri Jelang Hadapi Marcus/Kevin

By Nestri Yuniardi - Jumat, 26 Juli 2019 | 14:15 WIB
Aaron Chia/Soh Wooi Yik bersama Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan saat naik podium ganda putra All England Open 2019 (10/3/2019).
twitter.com/KBRILondon
Aaron Chia/Soh Wooi Yik bersama Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan saat naik podium ganda putra All England Open 2019 (10/3/2019).

"Marcus dan Kevin mampu mengcover lapangan dengan kecepatan yang luar biasa dan pukulan reflek mereka sangat cepat," ujar Aaron Chia, dikutip BolaSport.com dari The Star.

Baca Juga: Japan Open 2019 - Greysia/Apriyani Akui Wakil Korea Punya Pola Main Berbeda

"Kombinasi permainan dan komunikasi mereka juga baik. Namun, setelah kemenangan di babak kedua (Japan Open 2019 -red) kali ini, kami percaya diri dan mudah-mudahan mampu menahan laju bermain mereka," ucapnya.

"Kami juga pernah bertanding dengan cukup ketat saat terakhir kali berhadapan dengan mereka, kami bermain hingga poin 28-30 pada gim penentuan,"

"Saya pikir, jika kami bisa tetap fokus, mungkin kami bisa meredam mereka," kata dia lagi.

Baca Juga: Hasil Japan Open 2019 - Duel 3 Gim, Ahsan/Hendra Tembus Semifinal

Sejauh ini, Aaron Chia/Soh Wooi Yik menjadi satu-satunya ganda putra Newgeri Jiran yang tersisa pada gelaran Japan Open 2019.

Sementara itu, dari skuad Merah Putih, satu tempat semifinal sudah berhasil diraih oleh Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Ahsan/Hendra berhasil lolos ke semifinal setelah menundukkan ganda putra Korea Selatan, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol, 21-17, 19-21, 21-19.

Laga antara Marcus/Kevin melawan Chia/Soh sendiri akan bergulir pada Jumat (26/7/2019) sore, setelah partai keenam yang mempertandingkan nomor ganda putra antara Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang) dengan Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : THE STAR

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
36
83
2
Arsenal
36
68
3
Newcastle United
36
66
4
Manchester City
36
65
5
Chelsea
36
63
6
Aston Villa
36
63
7
Nottingham Forest
36
62
8
Brentford
36
55
9
Brighton & Hove Albion
36
55
10
AFC Bournemouth
36
53
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
35
82
2
Real Madrid
35
75
3
Atletico Madrid
35
70
4
Athletic Bilbao
35
64
5
Villarreal
35
61
6
Real Betis
35
58
7
Celta Vigo
35
49
8
Rayo Vallecano
35
47
9
Mallorca
35
47
10
Osasuna
35
45
Klub
D
P
1
SSC Napoli
36
78
2
Inter
36
77
3
Atalanta
36
71
4
Juventus
36
64
5
Lazio
36
64
6
Roma
36
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
36
59
10
Como
36
48
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
171
2
A. Marquez Gresini Racing
149
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
85
5
F. Di Giannantonio Team VR46
74
6
J. Zarco Team LCR
72
7
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
56
8
F. Aldeguer Gresini Racing
48
9
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
46
10
A. Ogura Trackhouse Racing Team
43
Close Ads X