"Insyaallah kami sudah siap," ujar Yaya.
Baca Juga: Dikritik Djanur, Amido Balde Siap Buktikan di Derbi Suramadu
"Kami sudah sharing tentang bagaimana caranya memenangi pertandingan."
"Itu poin penting yang selalu berusaha kami lakukan di setiap pertandingan,” ucapnya dalam sesi konferensi pers jelang laga, dikutip BolaSport.com dari laman resmi Persib pada Rabu (7/8/2019).
Yaya menambahkan, meski Persib dan Persela memiliki masa recovery yang berbeda, Namun, Persib sudah memiliki program menjelang pertandingan kedua tim.
"Kami punya masa recovery yang berbeda dengan Persela," kata Yaya.
Baca Juga: Persija Siap Keluarkan Uang Transfer untuk Datangkan Pemain Baru
"Tapi kita sudah punya rencana, kami punya program, bagaimana menyiapkan tim menjelang pertandingan melawan Persela besok (hari ini)," ujarnya.
Yaya mengaku telah mempelajari permainan Persela dan memperhatikan pertandingan tim Laskar Joko Tingkir di laga kandang.
"Kami sudah cukup tahu bagaimana progres Persela di laga home," ucap Yaya.
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar