@IGPERSIB/INSTAGRAM
Suporter Persib Bandung, Bobotoh, melakukan aksi unjuk rasa atas buruknya performa tim Maung Bandung di Liga 1 2019 pada Sabtu (10/8/2019).
Baca Juga: Terens Puhiri Jadi Mimpi Buruk yang Tak Terduga bagi PSM Makassar
Kemudian yang kedua, Bobotoh meminta kepastian atas masa depan Pelatih Persib , Robert Rene Alberts.
Mengingat, sebentar lagi Liga 1 2019 akan memasuki bursa transfer tengah musim hal itu dirasa penting bagi Bobotoh .
Sebab, Bobotoh menginginkan jika Robert masih dipercaya sebagai pelatih Persib maka dirinya harus diberi kebebasan untuk menentukan pemain yang akan didatangkan di bursa transfer.
Ketiga, Bobotoh menginginkan adanya tim yang mengurus masalah non-teknis.
Baca Juga: Terens Puhiri Jadi Mimpi Buruk yang Tak Terduga bagi PSM Makassar
View this post on Instagram
Berikut 5 poin aspirasi yang disampaikan Bobotoh: 1. Melihat dari pembentukan tim, dari awal sampai melihat posisi yang ditoreh Persib sampai sekarang kayaknya miris bos. Yang pasti kami mempertanyakan, siapakah yang membentuk tim dari awal musim dan harap meminta maaf kepada Bobotoh. Bos itu laki-laki bos, harus jantan mengakui dan melakukan evaluasi agar prestasi Persib lebih membaik . 2. Menatap bursa transfer jika manajemen masih percaya coach Rene Albert harap beri kebebasan. jika sudah tidak, silakan ambil tindakan yang pasti jangan memilih pemain tanpa seizin pelatih, karena kami tidak butuh 3. Bikin tim faktor non teknis karena sangat berpengaruh kalau itu sudah ada, kenapa tim kami masih terganggu masalah faktor non teknis. 4. Buat pelatih, bangun mental pemain secepatnya dan kebersamaan pemain. Sisa putaran pertama masih empat laga, untuk menyongsong putaran kedua. 5. Kami merasa laga kandang selalu sepi dari penonton dan komunitas Persib, mungkin ini kebijakan yang harus dikaji secepatnya. Jangan memaksakan kehendak! Kami ada solusi tiket 50 persen secara biasa online, 30 persen buat komunitas Persib, karena tiket offline trandisi dan budaya ajang silaturahmi saat pengambilan tiket. 15 persen buat on the spot, dan 5 persen untuk suporter tim tamu, dan itu sudah terjadi dan jangan dievaluasi lagi .. #persib #PersibBandung #maungbandung #bobotoh #igpersib
A post shared by PERSIB BANDUNG ???? (@igpersib) on Aug 10, 2019 at 7:01am PDT
Menurut Bobotoh , performa tim berjulukan Maung Bandung tersebut terkendala oleh faktor-faktor non teknis.
Pada poin keempat, Bobotoh menginginkan agar pelatih dapat membangun mental pemain secepatnya untuk menghadapi sisa putaran pertama Liga 1 2019.
Terakhir, Bobotoh meminta pengkajian ulang terkait sistem tiket yang ada.
Sebab Bobotoh merasa, pertandingan kandang selalu sepi dari penonton dan komunitas Persib .
Baca Juga: Prediksi Line Up Man United Vs Chelsea - Beruntungnya Ole Gunnar Solskjaer
Baca Juga: Menang Lawan PSM Makassar, Mario Gomez: Itu Bukan Keberuntungan!
Komentar