Di sisi lain, Marcos Rojo masih memiliki dua tahun masa kontrak.
Hal itu membuat Manchester United lebih berminat untuk melepas dengan status pinjaman, guna memotong beban gaji, daripada memainkan di tim cadangan hingga bursa transfer Januari 2020.
Negosiasi antara kedua klub dilaporkan telah dimulai, lantaran batas waktu transfer pemain di Liga Turki masih sampai 2 September 2019.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Thoriq Az Zuhri Yunus |
Sumber | : | Mirror |
Komentar