Berikut sekilas profil dari 3 pemain asing baru Persib:
Omid Nazari merupakan pemain berkewarganegaraan Filipina. Akan tetapi ia lahir di Swedia.
Ia pemain 29 tahun yang memiliki tinggi 187 centimeter yang berposisi sebagai gelandang.
Baca Juga: Persija Vs Kalteng Putra, The Jak Mania Siap Angkat Mental Pemain Macan Kemayoran
Klub terakhir yang dibela Omid Nazari ialah Ceres Negros FC, klub Filipina. Ia bergabung di klub itu sejak 2017.
Musim lalu bersama Ceres Negros menjuarai Liga tertinggi Filipina.
Nick Kuipers merupakan pemain asal Belanda.
Pemain kelahiran 8 Oktober 1992 itu memiliki tinggi 194 centimeter.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | tribunjabar.co.id |
Komentar