Inter Milan merasa jumlah tersebut masih terlalu mahal bagi mereka.
Baca Juga: Ruang Ganti Barcelona Rusuh Setelah Tawaran El Barca ke Neymar Bocor
Negosiasi kedua klub pun justru mengalami kemunduran saat ini.
Sementara Inter Milan terus diburu waktu untuk menyelesaikan transfer Sanchez.
Bursa transfer Liga Italia akan ditutup pada 2 September 2019.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | thetimes.co.uk |
Komentar