Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Anomali Athletic Bilbao: Tak Keluar Duit Sepeser Pun, Lampaui Real Madrid dan Barcelona

By Beri Bagja - Rabu, 4 September 2019 | 20:00 WIB
Para pemain Athletic Bilbao merayakan gol.
TWITTER.COM/SUPERSPORTTV
Para pemain Athletic Bilbao merayakan gol.

BOLASPORT.COM - Komposisi papan atas klasemen sementara Liga Spanyol awal musim ini bak anomali karena ketiadaan Real Madrid dan Barcelona di barisan terelite.

Sampai pekan ketiga Liga Spanyol, singgasana klasemen ditempati Atletico Madrid dengan catatan sempurna 9 poin berbekal 3 kemenangan beruntun.

Real Madrid menempati peringkat kelima dengan 5 poin, sementara Barcelona malah terlempar di luar zona antarklub Eropa.

Barca menghuni peringkat ke-8 karena baru meraup 4 angka.

Kemunculan Atletico di pucuk terasa wajar karena pengorbanan mereka di sisi finansial sebagai tim terboros ketiga di Eropa pada bursa transfer musim panas 2019.

Apalagi, Atleti merekrut Joao Felix sebagai pemain termahal dalam periode transfer yang bersangkutan.

Agak di luar perkiraan adalah Real Madrid dan Barcelona sebagai tim terboros pertama dan kedua justru melenceng sementara ini dari papan atas.

Bukan Madrid atau Barca, empunya peringkat kedua di klasemen Liga Spanyol adalah Athletic Bilbao, tim yang tak mengeluarkan sepeser pun untuk belanja pada jendela transfer kemarin.

Bilbao juga tak melibatkan perputaran uang dalam lajur penjualan pemain.


Editor : Beri Bagja
Sumber : transfermarkt.com, laliga.es
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X