Bahkan, pada 2008, Ronaldo sanggup memuluskan langkah The Red Devils menjadi kampiun Liga Champions.
Pada tahun yang sama, Ronaldo pun menerima trofi Ballon d'Or pertamanya.
Baca Juga: Alexis Sanchez Ungkap 1 Pemain Inter Milan yang Buat Yakin Tinggalkan Man United
Ronaldo akhirnya meninggalkan Man United pada 1 Juli 2009 untuk bergabung dengan Real Madrid.
Ronaldo memecahkan rekor transfer Real Madrid setelah ditebus dengan banderol 84,6 juta pound (sekitar Rp 1,46 triliun).
Kapten timnas Portugal ini kembali memecahkan rekor transfer klub saat dipinang Juventus pada 10 Juli 2018.
Transfermarkt melaporkan Juventus memberikan 105,3 juta pound (sekitar Rp 1,8 triliun) kepada Real Madrid untuk mengamankan tanda tangan Ronaldo.
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | transfermarkt.com, TalkSport.com |
Komentar