Persija Jakarta melepas Bruno Matos dan Steven Paulle.
Kemudian PSIS Semearang melepas Shohei Matsunaga dan Silvio Escobar. Lalu Tira Persikabo melepas Jose Sardon dan Mario Barcia.
Berikut empat pemain yang dilepas klubnya yang kini mendarat ke klub rival alias pesaing di kompetisi Liga 1 2019:
Fracisco Torres dilepas oleh Perseru Badak Lampung.
Akan tetapi kini Torres telah memiliki klub baru, yakni Barito Putera.
2. Amido Balde
Amido Balde dilepas oleh Persebaya Surabaya.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar