Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jorge Lorenzo Berharap Dapat Membalap Kembali di Sirkuit Misano

By Agustinus Rosario - Rabu, 11 September 2019 | 13:50 WIB
Aksi Jorge Lorenzo saat ujicoba pascabalap
twitter.com/HRC_MotoGP
Aksi Jorge Lorenzo saat ujicoba pascabalap

"Setiap hari saya merasa semakin kuat. Saya juga mampu berlatih lebih keras," ujar Lorenzo menjelaskan.

"Jeda yang tersedia antara MotoGP Inggris dan MotoGP San Marino membantu saya untuk memulihkan kondisi saya."

"Saya tidak sabar untuk kembali menunggagi RC213V saya dan kembali menemukan feeling di atasnya," tuturnya.

Baca Juga: Dikontak David Beckham, Lionel Messi Berpeluang Jajal MLS Pada 2020

Lorenzo juga berkomentar mengenai hasil tes resmi Misano yang menurutnya tetap bermanfaat sekalipun dirinya tidak menyelesaikannya.

"Kami memperoleh beberapa informasi yang berguna untuk balapan akhir pekan ini, walaupun saya tidak menyelesaikan tes," ujar Lorenzo melanjutkan.

"Misano adalah trek yang saya sukai di masa lalu. Jadi, saya harap nantinya bisa semakin mempersempit jarak," kata pembalap yang kini berusia 32 tahun ini.

Seperti diberitakan oleh Bolasport.com sebelumnya, Lorenzo mengalami kecelakaan parah pada sesi FP1 MotoGP Belanda 2019.

Akibat kecelakaan ini, dirinya mengalami cedera pada tulang belakangnya, yang terkadang membuatnya masih merasakan sakit.

Padahal, Lorenzo memiliki catatan apik di Sirkuit Misano.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speed Week
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X