Mereka unggul satu poin di atas Persela Lamongan dan Barito Putera, yang berada di posisi 16-17, serta 6 angka di atas tim juru kunci Semen Padang.
Kendati hanya berada satu setrip di atas area degradasi, sebenarnya jarak poin antara Persija dengan zona 10 besar klasemen tidak jauh-jauh amat.
Klasemen sementara Shopee Liga 1 2019 pekan 18.
Klasemen selengkapnya: https://t.co/rriguaaNqG#ShopeeLiga1 #ShopeeForMen #ShopeeID pic.twitter.com/qpaOEqKiDr
— Shopee Liga 1 (@Liga1Match) September 15, 2019
Baca Juga: Cetak 5 gol dalam 1 Laga, Pemain Buangan Arsenal Kalahkan Ronaldo hingga Romario
Macan Kemayoran cuma terpaut minus 3 angka dari Persib Bandung, yang menghuni peringkat ke-10 dengan catatan 20 poin.
Sebagai modal tambahan, Persija juga masih punya dua partai tabungan dari pekan yang tertunda.
Pada laga berikutnya, Kamis (19/9/2019), Persija dijadwalkan menghadapi sang pemuncak klasemen Bali United di pekan ke-19.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | liga-indonesia.id |
Komentar