Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP San Marino 2019 - Marquez Sebut Finis di Urutan ke-2 Bukan Pilihan

By Agung Kurniawan - Senin, 16 September 2019 | 13:00 WIB
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP San Marino 2019, Minggu (15/9/2019)
twitter.com/box_repsol
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP San Marino 2019, Minggu (15/9/2019)

"Pada dua balapan terakhir, saya menelan kekalahan di tikungan terakhir dan itu bukanlah cara terbaik untuk pembalap," ujar pembalap berusia 26 tahun tersebut.

Marc Marquez tak menampik jika Fabio Quartararo memang tampil lebih cepat pada balapan itu namun di satu sisi dia tak ingin menyerah begitu saja.

Baca Juga: Pertahanan Satu-satunya yang Bisa Dibanggakan AC Milan Saat Ini

Rider yang identik dengan nomor 93 itu tak mau finis di urutan kedua untuk ketiga kalinya secara beruntun dan menyebut jika itu bukanlah pilihan yang terbaik untuknya.

"Mungkin hari ini hal yang paling mudah adalah mengikuti Quartararo untuk putaran terakhir," ucapnya lagi.

"Dengan selisih 0,8 detik darinya, saya bisa katakan bahwa saya kalah cepat darinya dan saya bisa saja finis di urutan kedua, namun itu bukanlah pilihan saya," kata Marc Marquez mengakhiri.

Baca Juga: Susy Imbau Para Pemain Elite untuk Berburu Poin Sebanyak Mungkin

Kemenangan Marc Marquez di Misano membuatnya kini telah unggul 93 poin atas Andrea Dovizioso yang sepanjang sesi MotoGP San Marino 2019 tampil kurang begitu menggigit.

Usai menyambangi San Marino, MotoGP 2019 akan memasuki balapan ke-14 yang akan dilangsungkan di Sirkuit Aragon, Spanyol pada 20-22 September.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Marc Klok Optimis Persib Bisa Kalahkan Klub Asnawi Mangkualam demi Tetap Bersaing di ACL 2

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136