Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam: Indonesia dan Malaysia Berpeluang Ganti Thailand Jadi Tuan Rumah Piala Asia U-23 2020

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Selasa, 17 September 2019 | 20:50 WIB
Koreo tribune selatan Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada laga timnas Indonesia vs Malaysia di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022, Kamis (5/9/2019).
ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM
Koreo tribune selatan Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada laga timnas Indonesia vs Malaysia di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022, Kamis (5/9/2019).

Padahal AFC rencananya akan kembali mengirim wakilnya untuk menginspeksi kemajuan renovasi keempat stadion tersebut pada 20-24 September mendatang.

Sebagai solusi, FAT kabarnya sudah mempersiapkan stadion pengganti yakni kandang Buriram United sebagai venue.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-16 2020 - Timnas Indonesia Libas Filipina Empat Gol Tanpa Balas

"Kami masih memiliki stadion untuk turnamen, tetapi kami menunggu inspeksi dari tim AFC untuk melihat semuanya sebelum mengambil keputusan," kata Somyot.

Media Vietnam, The Thao Van Hoa, menyebutkan bahwa masalah ini bisa menguntungkan bagi dua negara tetangga Thailand yakni Indonesia dan Malaysia.

Menurut media tersebut, Indonesia atau Malaysia akan lebih siap untuk menggelar Piala Asia U-23 2020.

Baca Juga: Analis Taktik Thailand Sayangkan Kegagalan Evan Dimas Pindah ke Chonburi FC

The Thao Van Hoa menyebut bahwa Indonesia atau Malaysia memiliki stadion modern yang sesuai dengan standar AFC.

Namun demikian, tak hanya Indonesia dan Malaysia, Australia, Iran, Suriah, serta Arab Saudi juga berpotensi menggantikan Thailand sebagai tuan rumah.

Turnamen Piala Asia U-23 2020 rencananya akan digelar pada 8-26 Januari 2020.

Drawing grup turnamen tersebut akan digelar pada 26 September 2019 di Rama Gardens Hotel, Bangkok.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : thethaovanhoa.vn
REKOMENDASI HARI INI

Ketua SAFF Gerah Usai Arab Saudi Kalah dari Timnas Indonesia, Harus Ngegas Demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136