Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain ke Klub Liga 2 2019

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 18 September 2019 | 16:44 WIB
Aksi striker baru Persija Jakarta Silvio Escobar pada laga kontra Becamex Binh Duong di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa (26/2/2019).
FERI SETIAWAN/SUPERBALL
Aksi striker baru Persija Jakarta Silvio Escobar pada laga kontra Becamex Binh Duong di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa (26/2/2019).

BOLASPORT.COM - CEO Persija Jakarta, Ferry Paulus, memastikan bahwa ada satu pemainnya yang dilepas ke klub Liga 2 2019, Mitra Kukar.

Pemain yang dimaksud Ferry Paulus itu adalah Silvio Escobar.

Status Silvio Escobar ke Mitra Kukar bukan pinjaman, tetapi permanen.

Silvio Escobar tidak bisa memperkuat Persija Jakarta karena kuota pemain asing di tim asuhan Julio Banuelos itu sudah penuh.

Ya, saat ini Persija Jakarta sudah memiliki empat pemain asing yakni Marko Simic, Rohit Chand, Alexandre Luiz Reame (Xandao), dan Joan Tomas.

Silvio Escobar dilepas juga karena proses naturalisasinya belum selesai sampai sekarang.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Beberkan Sulitnya Hidup Jadi Bintang Sepak Bola

"Silvio Escobar sudah kami lepas ke Mitra Kukar," ucap Ferry Paulus di Kantor Persija, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (18/9/2019).

"Kontrak dia bersama kami cuma sampai akhir musim, jadi kami lepas secara permanen," ucap pria yang akrab disapa FP itu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kali Terakhir Liverpool Menang Lawan Real Madrid, Kapten Terlama The Reds Menggila dan Iker Casillas Dipaksa Pungut Bola 4 Kali

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136