Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menilik Kelemahan Terbesar Juventus di Liga Champions: Bola Mati

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Kamis, 19 September 2019 | 08:15 WIB
Bek Juventus, Matthijs de Ligt, dalam laga kontra Fiorentina di Artemio Franchi, Sabtu (14/9/2019).
TWITTER.COM/JUVE_KJ
Bek Juventus, Matthijs de Ligt, dalam laga kontra Fiorentina di Artemio Franchi, Sabtu (14/9/2019).

BOLASPORT.COM - Juventus sepertinya harus berbenah soal bola mati andai ingin melaju jauh di Liga Champions musim ini.

Bertandang ke markas Atletico Madrid, Wanda Metropolitano, Juventus bermain imbang 2-2 melawan tuan rumah.

Pada laga yang dihelat Kamis (19/9/2019) dini hari WIB tersebut, Juventus sebenarnya sudah unggul terlebih dahulu.

Wakil dari Italia itu mencetak gol melalui sontekan kaki kiri Juan Cuadrado pada menit ke-48 dan sunsulan Blaise Matuidi (65').

Meski sudah unggul terlebih dahulu, tuan rumah akhirnya bisa menyamakan kedudukan.

Dua gol yang dicetak Atletico memiliki persamaan, keduanya dicetak lewat situasi bola mati.

Stefan Savic (70') dan Hector Herrera (90') membobol gawang Juventus lewat sundulan kepala mereka.

Jika ditilik lebih jauh ke belakang, situasi bola mati memang seperti menjadi momok tersendiri bagi Juventus.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Cuma Percaya 4 Orang di Dunia, Siapa Saja?


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : OptaPaolo
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol - Cuma Jumpa Tim Kroco, Selisih Poin Barcelona dan Real Madrid Berpotensi Tak Berubah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X