Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kariernya Dihancurkan Legenda Manchester United, Ayah Dukung Erling Haaland ke Old Trafford

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 20 September 2019 | 13:50 WIB
Selebrasi penyerang Red Bull Salzburg, Erling Haaland.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Selebrasi penyerang Red Bull Salzburg, Erling Haaland.

Baca Juga: Piala Dunia U-20 2019 - Norwegia Bikin Sejarah, Menang 12-0 dan Pemainnya Cetak 9 Gol

Baca Juga: Pemain-pemain Asia Unjuk Gigi pada Matchday 1 Liga Champions 2019-2020

Kendati mengakui bahwa lutut kirinya memang sudah bermasalah sebelum ditekel Keane, Haalad juga tak membantah bahwa tekel Keane adalah penyebab dirinya pensiun.

Haaland pernah menyatakan: "Saya sangat tidak menyukai Manchester United dan saya tidak tahan pada pemain-pemain mereka."

Akan tetapi, ketika berbicara soal anaknya, Alf Inge Haaland malah mendukung agar anaknya pindah ke Manchester United.

"Akan sangat bagus. Penting memisahkan antara menjadi suporter dan pekerjaan," katanya seperti dikutip Bolasport.com dari Daily Star.

"Jadi, saya sangat rileks menanggapi isu Erling diminati Manchester United. Saya pikir mimpi sebagian besar pemain adalah bermain di Premier League."

"Ini adalah liga yang paling menarik perhatian di dunia dan klub-klubnya berkualitas sangat tinggi."

"Tidak diragukan lagi Premier League sangat menarik bagi Erling," lanjut Haaland senior.

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengakui dirinya mengamati Erling Haaland.

"Menarik mengamati dia dan saya pikir semua orang di Norwegia antuasias menunggu perkembangan dirinya," kata Solskjaer.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Daily Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X