Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jeleknya Lini Ofensif AC Milan, Shot on Target Bahkan Kalah dari Tim Promosi

By Dwi Widijatmiko - Minggu, 22 September 2019 | 07:15 WIB
AC Milan kalah 0-2 dari Inter Milan dalam laga derby della Madonnina, Sabtu (21/9/2019) di Stadion San Siro.
TWITTER @ACMILAN
AC Milan kalah 0-2 dari Inter Milan dalam laga derby della Madonnina, Sabtu (21/9/2019) di Stadion San Siro.

Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Italia - Juventus Menang, AC Milan Tumbang, Inter Sempurna

Minimnya AC Milan membuat tembakan tepat ke sasaran sudah terlihat sejak pekan pertama.

Waktu kalah dari Udinese 0-1 (25/8/2019), AC Milan sama sekali tak membuat shot on target dari 14 upaya tembakan.

Ketika menang 1-0 atas Brescia (31/8/2019) dan Hellas Verona (15/9/2019), AC Milan juga hanya memproduksi masing-masing 4 shot on target dari 16 serta 17 tembakan.

Total AC Milan hanya punya membuat 9 tembakan tepat sasaran dalam 4 pertandingan pertama Serie A 2019-2020.

Itu berarti rata-rata 2,25 shot on target per laga.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Cristiano Ronaldo Bikin Gol dan Assist, Juventus Salip Inter Milan

Baca Juga: Kerja Lembur, Gianluigi Donnarumma Bikin 3 Penyelamatan di Setiap Derbi Milan

Seperti dikutip Bolasport.com dari Whoscored, angka itu menempatkan AC Milan di peringkat paling bawah dalam klasemen rata-rata jumlah shot on target per pertandingan di Liga Italia.

Kemampuan AC Milan memproduksi shot on target paling jelek di antara 20 klub kontestan Liga Italia.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Whoscored
REKOMENDASI HARI INI

Ini 9 Tips Meraih Impian Menjadi Pemain Sepak Bola Profesional

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136