Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nama Pembalap Ducati Jadi Inspirasi Konsistensi Marc Marquez Musim Ini

By Agustinus Rosario - Selasa, 24 September 2019 | 12:00 WIB
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP San Marino 2019, Minggu (15/9/2019)
twitter.com/box_repsol
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP San Marino 2019, Minggu (15/9/2019)

BOLASPORT.COM - Marc Marquez (Repsol Honda) mengaku mengambil inspirasi dari pembalap Ducati, Danilo Petrucci, untuk tampil konsisten sepanjang musim ini.

Marc Marquez berada di ambang kesuksesan mempertahankan gelar juara dunia MotoGP setelah memenangi balapan di Sirkuit Aragon pada akhir pekan lalu.

Tambahan 25 poin yang dibawanya pulang dari Aragon membuatnya kini memiliki keunggulan 98 poin dari pesaing terdekatnya di klasemen, Andrea Dovizioso (Mission Winnow Ducati).

Faktor konsistensi menjadi kunci utama Marquez untuk menaklukkan race demi race pada Kejuaraan Dunia MotoGP musim ini.

Diakui Marquez, penampilan pembalap Ducati, Danilo Petrucci, menjadi sumber inspirasinya untuk tampil konsisten pada kompetisi MotoGP 2019.

Catatan Marquez hingga seri ke-14 memang mencengangkan. Pembalap berjuluk The Baby Alien ini mampu meraup total 8 kemenangan dan 5 posisi runner up.

Satu-satunya kesempatan dimana Marquez gagal menduduki posisi 2 besar adalah pada saat melakoni MotoGP Americas.

Ketika itu dirinya terjatuh di Tikungan 12 yang membuatnya tidak mampu melanjutkan balapan.

Baca Juga: VIDEO - Gol Terbaik Dunia 2019 Milik Pemain Hungaria yang Kalahkan Lionel Messi


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136