"Sampai hari ini, pemberian informasi dari klub belum kami terima," kata Hanif Marjuni kepada BolaSport.com.
Baca Juga: Delapan Pekan Liga Belanda, Ajax dan PSV Masih Berkuasa Tanpa Kalah
Penundaan laga Persija Jakarta melawan Persela Lamongan bukan untuk pertamanya terjadi.
Sebab sebelumnya, sudah ada laga Persib Bandung kontra Arema FC dan Persebaya Surabaya menjamu Borneo FC yang juga mengalami penundaan.
Semua akibat tidak mendapatkan izin keamanan dari kepolisian.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar