Adapun Alkmaar (2 poin) dan FC Astana (0) bercokol di peringkat ketiga dan keempat.
Pergantian delapan pemain membuat performa Manchester United kurang menggigit saat meladeni AZ Alkmaar.
Baca Juga: VIDEO - Kolongi Kiper, Gol Tendangan Keras Cristiano Ronaldo Cetak Sejarah
Man United mengubah susunan pemain inti kontra Alkmaar dengan tidak menurunkan delapan pilar yang dimainkan sejak menit pertama ketika melawan Arsenal, Senin (30/9/2019).
Cuma David de Gea, Victor Lindelof, dan Daniel James yang merumput sejak awal, baik ketika menghadapi Arsenal maupun Alkmaar.
Our second #UEL game of the season ends in a stalemate. #MUFC
— Manchester United (@ManUtd) October 3, 2019
AZ Alkmaar 0-0 Manchester United
Susunan pemain AZ Alkmaar dan Manchester United:
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | Uefa.com |
Komentar