Baca Juga: Bhayangkara Antusias Kembali ke PTIK Saat Menjamu PSS Sleman
Memasuki menit ke-22, giliran Joe Willock yang menyumbang gol setelah memanfaatkan kemelut di depan gawang.
Gol tersebut menjadi yang terakhir babak pertama.
Selepas rehat, Arsenal masih bisa menambah satu gol lagi.
Gol keempat mereka lahir pada menit ke-57 melalui kaki Dani Ceballos yang menyambar umpan Martinelli di mulut gawang.
Martinelli nyaris menghadirkan gol kelima melalui sundulan pada menit ke-64, tetapi kali ini ditepis kiper.
Kemenangan empat gol mengantarkan Arsenal kokoh di pucuk klasemen Grup F dengan koleksi enam poin.
Adapun Standard Liege menempati tangga kedua dengan selisih tiga angka.
Baca Juga: Rekap Hasil Indonesia Masters 2019 - Indonesia Loloskan 15 Wakil ke Perempat Final
Arsenal 4-0 Standard Liege (Gabriel Martinelli 14', 16', Joe Willock 22', Dani Ceballos 57)
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar