Skor 3-1 untuk keunggulan Chelsea bertahan hingga turun minum.
A very, very good first half from the Blues!
Let's hear your thoughts! #SOUCHE pic.twitter.com/K0WYBFGf8K
— Chelsea FC (@ChelseaFC) 6 October 2019
Di babak kedua, Chelsea belum menurunkan tekanan.
Baru 4 menit babak kedua berjalan, Callum Hudson-Odoi sudah mendapat peluang saat behadapan satu lawan satu dengan Angus Gunn.
Sepakan winger asal Inggris masih bisa ditepis Angus Gunn menggunakan kaki kirinya yang menghsilkan sepakan pojok.
Pada menit ke-60, sebuah skema serangan balik The Blues juga membahayakan Soton.
Baca Juga: Jadwal Grup Barat dan Timur Liga 2 2019, Perburuan Tiket Delapan Besar
Namun tendangan Tammy Abraham dari luar kotak penalti masih bisa diamankan Angus Gunn dengan baik.
Chelsea tetap menaikkan tempo hingga akhir.
Kerjasama dua pemain pengganti berhasil membuahkan gol keempat untuk The Blues.
Christian Pulisic memberikan assist kepada Michy Batshuayi untuk menaklukkan Angus Gunn dari jarak dekat. 4-1.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar