Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rising Star LaLiga - Martin Odegaard, Bocah Ajaib Real Sociedad

By Firzie A. Idris - Sabtu, 12 Oktober 2019 | 11:15 WIB
Pemain Real Sociedad yang tengah dipinjamkan dari Real Madrid, Martin Odegaard.
Ion Alcoba Beitia
Pemain Real Sociedad yang tengah dipinjamkan dari Real Madrid, Martin Odegaard.

BOLASPORT.com - Bintang muda Real Sociedad, Martin odegaard, memulai musim baru LaLiga Santander dengan memperlihatkan alasan mengapa ia disebut sebagai pemain hebat.

Masih berusia 20 tahun, Odegaard telah menghidupkan LaLiga dengan permainan spektakuler sejak kedatangannya di San Sebastián sebagai pemain pinjaman dari Real Madrid musim panas lalu.

Ia bermain dengan sangat baik di lapangan tengah Txuri-Urdin, yang membuatnya dinobatkan sebagai Player of the Month LaLiga Santander untuk bulan September karena gol-gol dan asisnya mengantarkan tim tersebut ke papan atas klasemen.

Lahir di Drammen, Norwegia pada Desember 1998, Ødegaard telah mencatatkan rekor di semua karir olahraganya.

Baca Juga: Theo, Anak Ketiga Zinedine Zidane yang Latihan di Tim Utama Real Madrid

Setelah berhasil di tim lokal Strømsgodset, ia menjadi pemain termuda yang bermain di divisi tertinggi Norwegia di usia 15 tahun, pencetak gol termuda untuk Tippeligaen, dan pemain termuda yang membela tim nasional senior Norwegia.

Ia lalu pindah ke Real Madrid pada Mei 2015, dan menjadi debutan termuda untuk Real Madrid dalam usia 16 tahun 157 hari, ketika menggantikan Cristiano Ronaldo di LaLiga Santander, ketika melawan Getafe di Santiago Bernabéu.

Pemain Real Sociedad yang tengah dipinjamkan dari Real Madrid, Martin Odegaard.
J.P. Urdiroz
Pemain Real Sociedad yang tengah dipinjamkan dari Real Madrid, Martin Odegaard.

Kompetisi untuk memperebutkan posisi di Madrid selalu ketat, sehingga Odegaard harus bermain 58 kali untuk tim muda Castilla, sebelum bergabung dengan SC Heerenveen untuk 18 bulan pada Januari 2017.

Masa peminjamannya memberikan pengalaman bermain di tim senior, dan ia kembali ke Eredivisie untuk menghabiskan satu musim lainnya bersama Vitesse Arnhem.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : La Liga
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X