Keduanya ada di peringkat 2 dan 3 masing-masing dengan raihan 10 dan 9 poin.
Di grup I, Belgia akan menghadapi Kazakhstan di Atsna Arena.
The Red Devils menjadi peserta pertama yang memastikan diri lolos ke putaran final Euro 2020 dengan hasil meyakinkan.
Baca Juga: Menang 8 Kali Beruntun, Italia di Ambang Samai Rekor Terbaik
Mereka menghancurkan San Marino 9-0 pada Kamis (10/10.2019) saat bermain di Stadion King Baudouin, Brussels.
Kazakhstan sendiri saat ini masih menempati peringkat 4 klasemen dengan 7 poin.
Berikut jadwal Kualifikasi Euro 2020, Minggu (13/10/2019).
Grup C
- Belarus Vs Belanda, Minggu (13/10/2019) pukul 23.00 WIB (Live Mola TV)
- Estonia Vs Jerman, Senin (14/10/2019) pukul 01.45 WIB
Grup E
- Hungaria Vs Azerbaijan, Minggu (13/10/2019) pukul 23.00 WIB
- Wales Vs Kroasia, Senin (14/10/2019) pukul 01.45 WIB
Grup G
- Polandia Vs Makedonia Utara, Senin (14/10/2019) pukul 01.45 WIB
- Slovenia Vs Autria, Senin (14/10/2019) pukul 01.45 WIB
Grup I
- Kazakhstan Vs Belgia, Minggu (13/10/2019) pukul 20.00 WIB (Live Mola TV)
- Siprus Vs Rusia, Minggu (13/10/2019) pukul 23.00 WIB
- Skotlandia Vs San Marino, Minggu (13/10/2019) pukul 23.00 WIB
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar