Sementara itu, Portugal tertahan di peringkat kedua lewat torehan 11 angka.
Sebuah pencapaian gemilang bagi Ukraina yang dilatih oleh striker legendaris AC Milan, sekaligus pemenang Ballon d'Or 2004, Andriy Shevchenko.
Baca Juga: Kemampuan Cristiano Ronaldo dan Kylian Mbappe Selevel dengan 1 Pemain Arsenal
Ukraina untuk ketiga kalinya setelah 2012 dan 2016 berhasil lolos ke putaran final Euro.
Ukraine beat Portugal 2-1 to qualify for #Euro2020 ????????
More: https://t.co/suOI6kr6dq pic.twitter.com/O7gxNzGa5Y
— Sky Sports Football (@SkyFootball) October 14, 2019
Ukraina 2-1 Portugal (Roman Yaremchuk 6', Andriy Yarmolenko 27'; Cristiano Ronaldo 72'-pen)
Susunan pemain Ukraina dan Portugal:
Ukraina (4-1-4-1): 12-Andriy Pyatov; 4-Sergey Krivtsov, 22-Mykola Matviyenko, 21-Oleksandr Karavaev, 16-Vitalii Mykolenko (3-Igor Plastun 90+4'); 6-Taras Stepanenko; 11-Marlos (10-Yevhen Konoplyanka 63'), 17-Oleksandr Zinchenko, 8-Ruslan Malinovskiy, 7-Andriy Yarmolenko; 9-Roman Yaremchuk (20-Viktor Kovalenko 73')
Pelatih: Andriy Shevchenko
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | Uefa.com |
Komentar