Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Sebut Fabio Quartararo Kejutan Terburuk Musim Ini

By Agung Kurniawan - Rabu, 16 Oktober 2019 | 19:50 WIB
Momen saat Fabio Quartararo (Kiri) berduel dengan Marc Marquez (Kanan) pada balapan MotoGP Thailand 2019, Minggu (6/10/2019)
TWITTER.COM/SEPANGRACING
Momen saat Fabio Quartararo (Kiri) berduel dengan Marc Marquez (Kanan) pada balapan MotoGP Thailand 2019, Minggu (6/10/2019)

Lebih jauh lagi, Marc Marquez sebelumnya juga pernah mengatakan bahwa Fabio Quartararo diyakini akan menjadi rival terkuatnya pada musim depan.

Keyakinan Marc Marquez tersebut datang tatkala pembalap asal Prancis tersebut mampu meraih pole position pada balapan keempat MotoGP 2019 yang digelar di Sirkuit Jerez, Spanyol.

Baca Juga: Ingin Hadapi Lawan yang Lebih Ringan, Conor McGregor Disebut Pengecut

"Bagi saya dia adalah lawan saya pada kejuaraan musim depan dan dia seolah mendapat sebuah wahyu setelah meraih pole position pertamanya di Jerez," ucapnya lagi.

"Saat di Misano dan Thailand, dia memberi saya kesulitan, saya berhasil menang tapi pada musim depan dia akan menjadi salah satu kandidat untuk meraih gelar juara dunia," kata Marc Marquez.

Fabio Quartararo semakin dekat dengan gelar rookie of the year pada musim ini setelah seri MotoGP 2019 tinggal menyisakan empat seri balapan lagi.

Baca Juga: Roger Federer Pastikan Bakal Tampil pada Olimpiade Tokyo 2020

Dia menjadi satu-satunya pembalap rookie yang mampu menembus posisi 10 besar pada tabel klasemen sementara dengan menduduki peringkat ketujuh setelah menorehkan total 143 poin.

Sementara itu, Marc Marquez sudah berhasil mengunci gelar juara dunia kedelapannya disemua kelas balap usai mengalahkan Quaratararo tatkala mengaspal pada seri MotoGP Thailand 2019.

Kepastian itu didapat karena Marc Marquez kini sudah unggul 110 poin dari pesaing terdekatnya yakni Andrea Dovizioso dari tim Ducati walaupun balapan masih menyisakan empat seri lagi.

Selepas menyambangi Thailand, MotoGP 2019 akan memasuki seri ke-16 yang akan digelar di Twin Ring Motegi, Jepang akhir pekan ini (18-20 Oktober).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock GP
REKOMENDASI HARI INI

1 Striker Masa Depan dari Liga 1 Jadi Pemain Termuda yang Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136