Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rossi Sebut Zarco Penting untuk Yamaha karena Tengah Bangun Tim Penguji

By Agung Kurniawan - Jumat, 18 Oktober 2019 | 16:10 WIB
Johann Zarco , Pembalap MotoGP dari tim Red Bull KTM
TWITTER/@KTM_RACINg
Johann Zarco , Pembalap MotoGP dari tim Red Bull KTM

Yamaha melalui Lin Jarvis selaku direktur manajernya mengakui bahwa pihaknya sudah membuat proposal untuk merekrut Johann Zarco sebagai pembalap penguji alias test rider.

Keinginan itu cukup berasalan karena saat ini, Yamaha tengah bertekad untuk mengejar ketertinggalan dari pabrikan lainnya dengan membentuk tim uji coba di Eropa dan tak hanya berpusat di Jepang saja.

Baca Juga: Pembalap Sepeda 76 Team Juarai Seri Ketiga Indonesian Downhil 2019

Skuat Iwata sendiri, baru membentuk tim penguji pada akhir musim lalu, dengan Jonas Folger ditunjuk sebagai test rider mereka, meskipun program tersebut belum berjalan optimal.

Kegagalan Yamaha untuk mendatangkan Johann Zarco turut mengundang salah satu pembalap andalannya yakni Valentino Rossi untuk memberikan komentarnya.

Bagi pembalap brusia 40 tahun tersebut, kehadiran Zarco sangat diperlukan bagi timnya yang tengah mengoptimalkan program tim penguji yang berbasis di Benua Biru tersebut.

Baca Juga: Mercedes Bakal Beri Kesempatan yang Sama kepada Hamilton dan Bottas

"Yamaha sedang mencoba untuk membangun tim penguji yang lebih kuat lagi, jika Johann Zarco tidak datang, maka kami harus mencari pembalap lain," kata Valentino Rossi, dilansir BolaSport.com dari Speedweek.

"Sangat disayangkan bagi Yamaha, karena Anda menginginkan Zarco sebagai test rider, yang tentunya akan sangat penting tetapi sepertinya dia lebih dekat dengan Honda," sambung rekan satu tim Maverick Vinales itu.

Lebih jauh lagi, sosok ikonik dengan nomor 46 tersebut berharap jika Johann Zarco hanya akan membalap bersama LCR Honda hanya dalam tiga balapan saja.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang - Skenario Garuda Naik ke Posisi 2, Syaratnya Berat?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X