Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cukur Persija Enam Gol Tanpa Balas, Ini Komentar Pelatih Persib Putri

By Hugo Hardianto Wijaya - Senin, 28 Oktober 2019 | 15:04 WIB
Tim Persib Putri merayakan gol ke gawang Persija Putri dalam lanjutan Liga 1 Putri 2019.
PERSIB.CO.ID
Tim Persib Putri merayakan gol ke gawang Persija Putri dalam lanjutan Liga 1 Putri 2019.

"Sebelum pertandingan saya instruksikan agar bermain menekan sejak awal. Mereka melakukan tugasnya," katanya menambahkan.

Ibas juga membeberkan faktor yang menjadi kunci kemenangan Putri Biru atas Macan Kemayoran Putri.

Baca Juga: Bahagia di Bundesliga, Eks Pilar Barcelona Akui Ada Satu Kesulitan

Menurutnya, tim Persib Putri mampu belajar dari kesalahan di seri pertama dan termotivasi untuk membalaskan kekalahan dari Persija.

"Saya sudah katakan kepada pemain supaya belajar dari kekalahan dan kesalahan melawan Persija di seri pertama. Hasilnya, pemain tampil penuh semangat dan motivasi untuk terus cetak gol," katanya menandaskan.

Hasil ini membawa Persib Putri memuncaki klasemen sementara Grup A Liga 1 Putri 2019 dengan torehan 15 poin.

Baca Juga: Live Streaming Arema FC Vs Semen Padang FC, Misi Balas Dendam Tim Tamu

Pelatih Persib Putri, Iwan Bastian.
Persib.co.id
Pelatih Persib Putri, Iwan Bastian.

Sementara itu, hasil ini menjadi kekalahan kedua bagi Persija Putri dalam gelaran Liga 1 Putri 2019.

Sebelumnya, tim arahan John Arwandhi juga dicukur habis PS Tira Persikabo dengan skor serupa, 0-6, pada Sabtu (26/10/2019).

Saat ini Persija Putri berada di peringkat kedua klasemen Grup A dengan koleksi 13 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Derita Megawati Dkk Saat Jadi Pesakitan, Red Sparks Diremehkan dan Tak Dianggap oleh 1 Rival

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X