Dari sisi tim tamu, pelatih Maurizio Sarri belum mau mengubah pola 4-3-1-2.
Federico Bernardeschi masih ditugasi jadi trequartista alias striker lubang.
Ia akan menyokong pergerakan Paulo Dybala dan Cristiano Ronaldo di lini depan.
???? Bianconeri in campo così ???? nel #DerbyDellaMole ⚪️⚫️
presented by @officialpes pic.twitter.com/HNP5qTh04y
— JuventusFC (@juventusfc) November 2, 2019
Rodrigo Bentancur, Miralem Pjanic, dan Blaise Matuidi masih jadi andalan di tengah.
Juan Cuadrado masih belum beranjak dari posisi bek kanan.
Susunan Pemain Torino Vs Juventus:
Torino (3-5-2): Sirigu; Izzo, Bremer, Lyanco; Aina, Baselli, Rincon, Meite, Ansaldi; Verdi, Belotti
Pelatih: Walter Mazzari
Juventus (4-3-1-2): Szczesny; Cuadrado, Bonucci, De Ligt, De Sciglio; Bentancur, Pjanic, Matuidi; Bernardeschi; Dybala, Ronaldo
Pelatih: Maurizio Sarri
Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Diwarnai Drama Comeback 8 Menit, Barcelona Ulangi Mimpi Buruk 2 Musim Lalu
Editor | : | Thoriq Az Zuhri Yunus |
Sumber | : | Lega Serie A |
Komentar