Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menyesal Kehilangan Folger, Yamaha Masih Harapkan Johann Zarco?

By Agung Kurniawan - Minggu, 10 November 2019 | 16:15 WIB
Jonas Folger (memakai headset) saat bersiap-siap untuk mengikuti salah satu seri balapan MotoGP.
Instagram.com/jonasfolger94
Jonas Folger (memakai headset) saat bersiap-siap untuk mengikuti salah satu seri balapan MotoGP.

"Kami mengadakan pertemuan dengan manajemen Yamaha di Sepang dan kami semua telah memutuskan dengan kesepatakan bersama untuk memodifikasi struktur tim penguji," ucapnya.

Lebih jauh lagi, Massimo Meregalli pun tak menampik pernyataan Jonas Folger yang menyebut bahwa pembalap Jepang akan mengambil alih proyek di tim penguji ini.

Baca Juga: Ikut Lari 5K Danamon Run 2019, Dirut Bank Danamon Kenang Hari Pahlawan

Dua nama pembalap asal Jepang pun sudah disiapkan oleh Yamaha yakni Kohta Nozane dan Katsuyuki Nakasuga untuk menggantikan posisi Jonas Folger.

"Kami akan terus menguji di Eropa tentu saja, tetapi kami akan melakukannya dengan cara yang berbeda, kami akan mempercayakan ini kepada dua rider Jepang, Kohta Nozane dan Katsuyuki Nakasuga," tuturnya.

"Selain itu tim akan terdiri dari teknisi asal Jepang dengan pengecualian kepada Silvano Galbusera dan insinyur elektronik dari markas kami di Italia," ucapnya.

Baca Juga: Peserta Naik 20 Persen, Danamon Run 2019 Berlangsung Hari Ini

Kendati dalam pertemuan tersebut Yamaha sudah membuat kebijakan terkait proyek pembalap penguji, Massimo Meregalli tetap menegaskan bahwa dia dan timnya tetap akan melakukan beberapa penyesuaian andai diperlukan.

"Seperti yang saya katakan, kami akan memalui seperti itu, tetapi kami tak akan menutup diri dengan membuat beberapa perubahan di sepanjang jalan," imbuhnya.

"Selain itu, kami tidak menutup pintu jika kami akan mengubah rencana yang sudah kami buat selama satu musim ini," kata Massimo Meregalli lagi.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GP One
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Gol Tunggal Ciro Alves Bawa Persib Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X