Sementara itu di cabang Esport HearthStone, dua wakil Indonesia berada di grup yang berbeda, Rama Ariangga berada di Grup A, sementara Hendry Koentarto berada di Grup B.
Pada cabang Esport Starcraft, Indonesia punya dua wakil yang berada di grup yang terpisah, Dani Bondan Lukman berada di grup A, sementara Emmanuel Enrique berada di Grup B.
Terakhir di cabang Esport Tekken 7, Indonesia hanya punya 1 wakil yakni M Adriyansyah Jusuf yang berada di Grup B bersama wakil Malaysia, Thailand, Vietnam, Filipina.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |