Baca Juga: Cal Crutchlow Sayangkan Jorge Lorenzo Tak Bertahan Lama di Honda
Barry McGuigan kemudian menyamakan petinju berusia 30 tahun seperti Muhammad Ali.
"Saya pikir (pertandingan) ini tidak berjalahlebih baik. Pengalaman adalah hal yang hebat dan kami bisa melihat semua yang mungkin kita spekulasikan," kata McGuigan dikutip BolaSport.com dari Daily and Sunday Express.
"Tapi intinya adalah gaya yang dia pakai malam ini, fleksibilitas dan kami belum pernah melihat ini sebelumnya.
"Kami melihat dia melakukan sedikit tinju dalam pertarungan (melawan) Parker Joseph, tetapi ia tidak pernah bergerak seperti itu. Dia seperti Muhammad Ali yang bergerak terus, berdansa di atas ring tinju.
"Tangannya tidak serendah itu, tetapi dia disiplin, secara taktik dia sudah tepat dari awal sampai akhir," katanya menjelaskan.
Di sisi lain, setelah pertarungan Joshua mengaku bahwa dirinya menderita masalah kesehatan.
Alhasil selama pertandingan, peraih emas Olimpiade 2012 tersebut tampil kurang maksimal sehingga tidak tampil seperti biasanya.
Baca Juga: SEA Games 2019 - Pelatih Nilai Kegagalan Tunggal Putra Tak Sesuai Kehendak
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | express.co.uk |
Komentar