Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejar Clean Sheet Ke-100 di Inter Milan, Samir Handanovic Hadapi Monster Pribadi

By Dwi Widijatmiko - Minggu, 15 Desember 2019 | 06:30 WIB
Kiper nomor satu Inter Milan, Samir Handanovic.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Kiper nomor satu Inter Milan, Samir Handanovic.

Baca Juga: Barcelona Ingin Pungut Pemain yang Sudah Dibuang 6 Tahun Lalu

Fiorentina tidak sedang dalam performa bagus sehingga Inter Milan berpeluang untuk meraih hasil bagus.

La Viola kalah terus dalam 4 penampilan terakhir di Liga Italia.

Akan tetapi, Samir Handanovic tetap akan menjalani malam yang tidak mudah untuk mendapatkan clean sheet ke-100.

Soalnya, Fiorentina bisa diibaratkan sebagai monster pribadi buat penjaga gawang kelahiran 14 Juli 1984 ini.

Fiorentina merupakan lawan paling berbahaya yang dihadapi Handanovic selama memperkuat Inter Milan di Liga Italia.

Baca Juga: Hasil BWF World Tour Finals 2019 - Tumbangkan Chen Long Lagi, Anthony ke Final

Baca Juga: Semakin Menua, Valentino Rossi Mau Ikut Balapan yang Lebih Lama dari MotoGP

Fiorentina membuat 83 tembakan ke gawang Handanovic. Jumlah itu paling banyak di antara semua klub Liga Italia yang pernah dihadapi sang kiper.

Juventus sebagai tim terkuat di Liga Italia hanya membuat 78 tembakan, sementara Napoli 72, AS Roma 65, dan Lazio 61.

Di Liga Italia musim ini, Fiorentina termasuk salah satu tim yang paling aktif melepaskan tembakan.

Walaupun tidak dalam performa bagus, di setiap pertandingan, mereka rata-rata mampu membukukan 15,9 tembakan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Gazzetta

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X