Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawaban Ciro Saat Ditanya Masa Depannya Bersama Tira-Persikabo

By Muhammad Robbani - Selasa, 17 Desember 2019 | 11:20 WIB
Ciro Alves (depan), Angga Saputra (belakang kiri), dan Loris Arnaud (belakang kanan) saat meratapi kekalahan 1-2 Tira Persikabo dari Bali United, di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Kamis (15/8/2019).
MEDIA TIRA PERSIKABO
Ciro Alves (depan), Angga Saputra (belakang kiri), dan Loris Arnaud (belakang kanan) saat meratapi kekalahan 1-2 Tira Persikabo dari Bali United, di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Kamis (15/8/2019).

BOLASPORT.COM - Pemain depan Tira-Persikabo, Ciro Alves dipastikan bakal menjadi incaran panas pada bursa transfer menuju Liga 1 2020.

Kebetulan belum lama ini Ciro juga mengaku bahwa dirinya cukup betah untuk tinggal dan berkarier di Indonesia.

Tentu pengakuan itu menjadi angin segar buat klub-klub Indonesia peminat Ciro yang kabarnya hanya dikontrak semusim di Tira-Persikabo.

Kabar santer menyebutkan bahwa dia akan berlabuh ke Bali United yang dilatih oleh Stefano Cugurra alias Teco.

Ciro dan Teco punya hubungan emosional karena sama-sama pernah terlibat di timnas U-20 Brasil, meski di periode yang berbeda.

Baca Juga: Tegur Sapa Berbumbu Nostalgia Antara Ciro Alves dan Teco di Pakansari

Ciro pun akhirnya angkat bicara soal teka-teki masa depannya seusai laga timnya kontra Persela Lamongan, Senin (16/12/2019).

"Saya senang main di sini, tim ini jadi tim pertama di Indonesia. Setelah laga terakhir (pekan ke-34 Liga 1), baru saya akan bicara dengan manajemen," kata Ciro.

"Saya sangat senang di sini, suporter di Bogor juga sangat baik, mereka mendukung saya," ujarnya menambahkan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X