Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Tengah Ancaman Vinales dan Quartararo, Rossi Didukung Legenda Yamaha Terus Membalap di MotoGP

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 21 Desember 2019 | 17:39 WIB
Valentino Rossi
MOTOGP.COM
Valentino Rossi

Namun, performa Rossi terus menurun. Kendati tak pernah finis lebih buruk dari posisi delapan, dia tak pernah naik ke podium sejak seri ketiga di Amerika Serikat.

Tidak heran apabila kemudian muncul opini yang mendesak Rossi untuk pensiun dari MotoGP dengan segera.

Tentu saja tidak semua orang berpendapat demikian. Pemenang tiga gelar juara grand prix 500cc bareng Yamaha, Wayne Rainey, salah satunya.

Dalam video yang ditayangkan MotoGP, Rainey berpendapat apabila tidak ada alasan Rossi untuk pensiun jika masih memiliki motivasi dan mendapat hasil bagus.

Baca Juga: Melihat Hubungan 'Putus-Nyambung' Hendra Setiawan dan Pelatnas PBSI

"Rossi hampir selalu dapat menjaga fisiknya tetap bugar dan saya pikir itulah itulah kuncinya," kata Rainey.

"Jika tetap bugar, tetap kompetitif—setidaknya pada hari Minggu seperti Rossi biasanya—dan motornya berkembang sehingga tetap membuatnya termotivasi.

"Ketika semua hal itu masih ada dan dia dapat mendapatkan hasil [yang bagus, red], kenapa tidak membalap sampai beberapa tahun lagi," imbuhnya.

Fisik yang bugar menjadi salah satu kunci Rossi bisa bersaing di MotoGP hingga usianya melewati 40 tahun. Sebab, pria asal Pesaro itu jarang bersinggungan dengan cedera.

Baca Juga: Daripada Membelot ke Ferrari, Bos Mercedes Lebih Pilih Pindah ke Mars


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X