Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mourinho Mendesak Dua Pemain Bintangnya Untuk Perpanjang Kontrak

By Adi Nugroho - Sabtu, 21 Desember 2019 | 21:00 WIB
Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho

Mourinho mengatakan jika Eriksen dan Vertonghen harus menandatangani kontrak baru, sebab keduanya masih menjadi bagian penting dari proyeknya di Tottenham.

"Saya ingin Jan menandatangani kontrak baru," ucap Mourinho seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

"Dan satu-satunya hal yang akan saya katakan tentang Christian adalah bahwa saya ingin dia menandatangani kontrak baru."

Baca Juga: Dirumorkan Jadi Pasangan LGBT Guardiola, Ini Jawaban Legenda Real Madrid

"Saya pikir seorang pemain akan menandatangani kontrak ketika klub menginginkan, sang pemain juga menginginkan, keluarganya dan agennya juga menginginkan."

"Jika salah satu dari bagian ini tidak menginginkannya sangat sulit untuk terjadi, kecuali jika pemain mengganti agen dan mendapatkan yang juga menginginkannya," kata Mourinho menambahkan.

Eriksen dan Vertonghen akan berstatus bebas transfer pada akhir musim nanti jika keduanya tidak segera menandatangani kontrak baru.

Jika gagal meyakinkan mereka, Tottenham mungkin saja terpaksa menjual kedua pemain itu di bursa transfer musim dingin mendatang.

Di mana sudah banyak yang mengantri untuk menawar kedua pemain itu, seperti Real Madrid dan Manchester United.

Baca Juga: Masalah Terbesar Eden Hazard di Real Madrid: Dia Terlalu Baik

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Belgia mulai muncul ke permukaan setelah 66 tahun. . Saatnya Timnas Belgia memanen generasi emas. . #fifa #hazard #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Sky Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X