Rekor tercipta pada laga ke dua Indonesia, ayunan Bat dari Yulia Anggraeni dan Kadek Winda Prastini berhasil mencetak rekor dunia (stats/record ESPN Cricinfo) yang sebelumnya dipegang Kibasu dan Pius dari Tanzania dengan 183 partnership run.
Tak sampai disitu mereka juga berhasil melewati rekor partnership putra yang dipegang Usman Ghani dan Hazratullah Zazai dari Afganistan dengan 236 run.
Baca Juga: Uang Hadiah Australian Open 2020 Naik Rp 433 Miliar sejak 2015
Sementara itu, timnas putri Indonesia saat ini menempati ranking ke-22 Dunia.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Antaranews |
Komentar