Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Drama Boxing Day, Keserakahan Mohamed Salah hingga Tragedi Man City

By Ade Jayadireja - Sabtu, 28 Desember 2019 | 07:30 WIB
Wolverhampton Wanderers mengalahkan Manchester City dalam laga Liga Inggris di Molineux, 27 Desember 2019.
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Wolverhampton Wanderers mengalahkan Manchester City dalam laga Liga Inggris di Molineux, 27 Desember 2019.

Sosok berusia 18 tahun itu viral berkat sebuah gol spektakular ke gawang Newcastle United.

Dari luar kotak penalti, ia membuat bola melesat kencang bak roket dengan sepakan kaki kiri.

Di ujung laga, Setan Merah merebut kemenangan lewat skor 4-1.

KARTU MERAH EDERSON MORAES

Kiper Manchester City, Ederson Moraes, diganjar kartu merah dalam laga melawan Wolverhampton di Molineux Stadium, Jumat (27/12/2019).
TWITTER.COM/OPTAJOE
Kiper Manchester City, Ederson Moraes, diganjar kartu merah dalam laga melawan Wolverhampton di Molineux Stadium, Jumat (27/12/2019).

Pertandingan Boxing Day di kandang Wolverhampton menjadi hari sial buat kiper Manchester City, Ederson Moraes.

Selain The Citizens kalah 2-3, ia juga diganjar kartu merah.

Ia diusir wasit pada menit ke-12 setelah menghalau pergerakan Diogo Jota.

Kedua pemain terlibat duel ketika berebut bola di luar kotak penalti.

Tayangan ulang memperlihatkan bahwa Ederson tak mengenai kaki Jota.


Editor : Beri Bagja
REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X