Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sadio Mane Ungkap Kesalahan Musim Lalu Bikin Liverpool Jadi Lebih Baik

By Adi Nugroho - Sabtu, 28 Desember 2019 | 12:40 WIB
Penyerang milik Liverpool, Sadio Mane.
TWITTER.COM/10SADIOMANE
Penyerang milik Liverpool, Sadio Mane.

Baca Juga: Jose Mourinho Komentari Pemain Tottenham Hotspur yang Menolak Bermain

"Jika gagal memenangkan liga, hal itu akan melukai mental Anda," kata Mane seperti dikutip BolaSport.com dari The Telegraph.

"Maka kami selalu fokus pada target yang sama: kami ingin memenangi sesuatu."

“Kami telah belajar dari kesalahan tahun lalu. Itu adalah waktu yang sulit bagi kami dan saya pikir kami telah belajar banyak dari kejadian tersebut."

 Baca Juga: Kantongi Lisensi AFC Pro, Eks Pelatih Persebaya Pilih Tangani Klub Liga 3

“Saya pikir kami lebih baik pada musim ini daripada tahun lalu, terutama dalam apa yang kami coba lakukan."

"Ini petualangan lain bagi kami. Karenanya kami harus terus bekerja dan mencoba untuk tetap konsisten," kata Mane menambahkan.

Baca Juga: Pep Guardiola Tetap Kejar Gelar Liga Inggris demi Jaga Asa di Antarklub Eropa

Liverpool menghancurkan penantang terdekat mereka, Leicester, dengan skor 4-0 pada laga Boxing Day, Kamis (26/12/2019).

Liverpool merayakan kemenangan 4-0 di kandang Leicester City, King Power Stadium, Kamis (26/12/2019).
TWITTER.COM/PREMIER LEAGUE
Liverpool merayakan kemenangan 4-0 di kandang Leicester City, King Power Stadium, Kamis (26/12/2019).

Kini Liverpool telah mengoleksi 52 poin, yang berarti mereka juga unggul 13 poin dari tim yang berada sat strip di bawahnya.

Ini merupakan capaian terbaik yang pernah dibuat klub dalam sejarah Liga Inggris setelah 18 pertandingan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : The Telegraph
REKOMENDASI HARI INI

Gelagat Jemawa Marc Marquez Dibeberkan Tumbal Sendiri, MotoGP 2025 Lebih Mudah dengan Motor Baru Ducati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X