Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Tiga Staf Pelatih Shin Tae-yong yang Diboyong dari Korea Selatan

By Hugo Hardianto Wijaya - Sabtu, 28 Desember 2019 | 20:45 WIB
PSSI perkenalkan Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, di Stadion Pakansari
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
PSSI perkenalkan Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, di Stadion Pakansari

Pada 2011-2015, Lee diangkat sebagai pelatih bagi asosiasi fisioterapis sepak bola Korea Selatan.

Tak hanya itu, Lee Jae-hong juga memiliki gelar Doktoral di bidang Exercise Physiology dari Sejong University.

Sedangkan Kim Hae-won merupakan pelatih kiper yang telah menemani Shin Tae-yong selama satu tahun.

Sebelum menjadi pelatih kiper, Kim merupakan seorang bek yang aktif bermain.

Kim pernah mencicipi karier sebagai pesepak bola profesional bersama dengan klub asal Korea Selatan, Chungnam Dragons dan Daegu FC.

Baca Juga: Pengumuman Martin Odegaard Gabung Manchester City Cuma Prank

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, diperkenalkan di Stadion Pakansari
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, diperkenalkan di Stadion Pakansari

Nama terakhir, Gong Oh-kyun, merupakan mantan pemain Daejon Citizen dan Gyeongnam FC, dua tim yang berlaga di kasta tertinggi Liga Korea Selatan.

Gong juga lulus dari sekolah pascasarjana kesehatan di Universitas Konyang dan pernah menjadi pelatih kepala timnas U-18 Korea Selatan pada 2016.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Jakarta.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X