Shin Tae-yong akan menerapkan pendekatan sebagaimana dilakukannya ketika menangani timnas Korea Selatan.
Seperti diketahui, Shin Tae-yong sukses mengantarkan Korsel membungkam juara bertahan Jerman dengan skor 2-0 pada Piala Dunia 2018.
BACA SELENGKAPNYA: Shin Tae-yong Beberkan Jurus Jitu Untuk Kembangkan Timnas Indonesia
4. Shin Tae-yong Panggil 60 Pemain
Shin Tae-yong rencananya akan memanggil 60 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan pertama pada 13 Januari 2020.
Para pemain tersebut terdiri dari nama-nama senior dan pilar timnas U-20 Indonesia.
Pemusatan latihan tersebut tidak digelar di Jakarta, melainkan Bali atau Surabaya.
BACA SELENGKAPNYA: Shin Tae-yong Panggil 60 Pemain untuk TC Timnas Indonesia
5. Rapor Shin Tae-yong di Piala Dunia U-20
Selain timnas senior, Shin Tae-yong juga akan menangani timnas U-20 Indonesia yang akan tampil di Piala Dunia U-20 2021.
Juru taktik berusia 50 tahun itu rupanya sudah memiliki pengalaman dengan turnamen tersebut.
Ia bahkan berpeluang melanjutkan tradisi sebagaimana memimpin tuan rumah Korea Selatan di Piala Dunia U-20 2017.
BACA SELENGKAPNYA: Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Pernah Bungkam Argentina di Piala Dunia U-20 2017
View this post on Instagram
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar