Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gerbong Senja Persib Kini Berangsur Pudar Menyusul Kepergian Hariono

By Nungki Nugroho - Selasa, 31 Desember 2019 | 06:30 WIB
Kapten Persib Bandung Hariono (kedua dari kanan) dan tiga rekannya protes wasit saat menghadapi PS Tira-Persikabo dalam laga pembuka Piala Presiden 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3/2019) sore WIB.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Kapten Persib Bandung Hariono (kedua dari kanan) dan tiga rekannya protes wasit saat menghadapi PS Tira-Persikabo dalam laga pembuka Piala Presiden 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3/2019) sore WIB.

Musim lalu, manajemen Persib telah melepas empat pemain senior sekaligus yaitu Atep, Airlangga Sucipto, Tony Sucipto, dan Eka Ramdani.

Nomor punggung 24 milik gelandang Persib Bandung, Hariono, yang akan diistirahatkan sambil menunggu sang pemilik kembali.
GREGORIUS ADITYA KATUK/PERSIB.CO.ID
Nomor punggung 24 milik gelandang Persib Bandung, Hariono, yang akan diistirahatkan sambil menunggu sang pemilik kembali.

Kini dengan kepergian Hariono, Persib tercatat tinggal memiliki enam pemain yang usianya sudah mencapai kepala tiga.

Pada pos penjaga gawang terdapat I Made Wirawan yang sebentar lagi berusia 39 tahun pada 12 Januari.

Kemudian sektor pertahanan, Achmad Jufriyanto, Fabiano Beltrame, dan Supardi Nasir sudah memasuki usia senja sebagai seorang pesepak bola.

Baca Juga: 11 Pemain Terbaik Liga 1 2019, Persib Hanya Kirim Satu Pilar Jadi Cadangan

Lini tengah tinggal menyisakan Esteban Vizcarra yang saat ini berumur 33 tahun.

Terakhir ada nama Ezechiel Ndouassel di lini depan Persib dengan usia 31 tahun.

Striker Persib Bandung, Ezechiel Ndouassel, mendapatkan instruksi dari pelatih Robert Rene Alberts dalam perjuangan tim di Liga 1 2019.
LIGA-INDONESIA.ID
Striker Persib Bandung, Ezechiel Ndouassel, mendapatkan instruksi dari pelatih Robert Rene Alberts dalam perjuangan tim di Liga 1 2019.

Ndouassel dikabarkan bakal menyusul Hariono untuk hengkang dari skuat Maung Bandung.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Target PSSI untuk Shin Tae-yong, Syukur-syukur Timnas Indonesia Juara ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136