Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hari Ini, Periode Kedua Zlatan Ibrahimovic di AC Milan Dimulai

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 2 Januari 2020 | 05:00 WIB
Zlatan Ibrahimovic saat memperkuat AC Milan.
TWITTER.COM/FUTBOLBIBLE
Zlatan Ibrahimovic saat memperkuat AC Milan.

Baca Juga: 17 Pelatih Top Pengangguran pada Tahun Baru 2020, Siapa Mau Pinang?

AC Milan sudah memulai latihan untuk paruh kedua kompetisi pada 30 Desember lalu.

Namun, pemain berusia 38 tahun itu tidak akan langsung bergabung berlatih pada 2 Januari.

Sesi latihan pertamanya kemungkinan dilakukan pada Jumat (3/1/2020) setelah menjalani presentasi dan jumpa pers.

AC Milan bakal mulai bermain lagi di Liga Italia pada Hari Epifani alias Hari Raya Penampakan Tuhan Yesus pada 6 Januari melawan Sampdoria.

Baca Juga: Vietnam Segera Susul Thailand Punya Wakil Pemain di Liga Jepang

Baca Juga: Termasuk Tim Besar, Persib Bandung Harus 'Boros' di Bursa Transfer

Ibrahimovic bakal dipresentasikan di depan publik San Siro tetapi karena kondisi fisiknya belum siap, dia belum akan bermain.

Ibrahimovic bahkan diperkirakan juga belum akan siap untuk tampil dalam laga Liga Italia selanjutnya melawan Cagliari pada 11 Januari.

Penampilan perdananya pada periode kedua memperkuat AC Milan kelihatannya baru akan dilakukan 4 hari kemudian.

AC Milan akan menghadapi SPAL di laga babak perempat final Piala Italia, Rabu (15/1/2020).

Pertandingan itu diperkirakan paling aman buat Ibrahimovic untuk melakukan debut keduanya bersama Tim Merah-Hitam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Calciomercato

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X