Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Federasi Sepak Bola ASEAN Sudah Tentukan Jadwal Piala AFF 2020

By Nungki Nugroho - Kamis, 2 Januari 2020 | 18:15 WIB
Logo AFF
irwanfebri
Logo AFF

Sebagaimana dilansir BolaSport.com dari FoxSportsAsia, Piala AFF akan diselenggarakan pada akhir November 2020.

"AFF Cup 2020 dijadwalkan akan dimulai pada 23 November hingga 31 Desember 2020," tulis FoxSportAsia pada Kamis (2/1/2020).

Baca Juga: Kehadiran Shin Tae-yong di Timnas Indonesia Disambut Positif Pelatih Vietnam

Ekspresi pemain timnas Indonesia; Zulfiandi, Dedik Setiawan, Ricky Fajrin, Stefano Lilipaly, Riko Simanjuntak, serta I Putu Gede Juni Antara (dari kiri ke kanan) sesuai laga kontra timnas Filipina pada laga pamungkas fase grup Piala AFF 2018 di SUGBK, Minggu (25/11/2018).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Ekspresi pemain timnas Indonesia; Zulfiandi, Dedik Setiawan, Ricky Fajrin, Stefano Lilipaly, Riko Simanjuntak, serta I Putu Gede Juni Antara (dari kiri ke kanan) sesuai laga kontra timnas Filipina pada laga pamungkas fase grup Piala AFF 2018 di SUGBK, Minggu (25/11/2018).

Gelaran Piala AFF sengaja digelar lebih lambat dari tahun 2018 supaya tidak bentrok dengan jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia.

Edisi 2020 akan menggunakan format yang sama dengan Piala AFF 2018.

10 tim teratas di ASEAN dibagi menjadi dua grup yang akan saling berhadapan dengan sistem home-away.

Patut dinanti perjuangan Indonesia untuk mewujudkan mimpi meraih titel juara di Piala AFF 2020.

Mengingat pada edisi sebelumnya Indonesia tak mampu menembus empat besar.

Di bawah arahan Bima Sakti, timnas Indonesia hanya menempati posisi keempat Grup B Piala AFF 2018.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : FOXSportsAsia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X