Pemain berjuluk Maradona dari China tersebut menempatkan bola ke pojok kanan gawang yang gagal dicegah oleh Neto lewat sepakan kaki kanannya. Barcelona 2-2 Espanyol.
Baca Juga: Prediksi Line-up Liverpool Vs Everton - Live RCTI, Debut Minamino dan Bek Anyar The Reds
Jual beli serangan semakin intens dilakukan ketika pertandingan memasuki masa injury time dengan tambahan waktu empat menit.
Hingga pertandingan berakhir, Barcelona harus puas bermain imbang 2-2 melawan Espanyol.
Espanyol 2-2 Barcelona (David Lopez 23', Wu Lei 88'; Luis Suarez 50', Arturo Vidal 59')
Berikut BolaSport.com tampilkan susunan pemain Espanyol dan Barcelona:
Espanyol (4-4-2): 13-Diego Lopez; 16-Javi Lopez, 20-Bernardo Espinosa, 5-Naldo, 17-Didac Vila; 34-Victor Gomez, 21-Marc Roca (22-Matias Vargas 62'), 15-David Lopez (8-Ander Itturaspe 67'), 10-Sergi Darder; 14-Oscar Melendo (7-Wu Lei 73'), 12-Jonathan Calleri
Pelatih: Abelardo Fernández
Barcelona (4-3-3): 13-Neto; 20-Sergi Roberto, 3-Gerard Pique, 15-Clement Lenglet, 18-Jordi Alba; 4-Ivan Rakitic (22-Arturo Vidal 45'), 5-Sergio Busquets, 21-Frenkie De Jong; 10-Lionel Messi, 9-Luis Suarez, 17-Antoine Griezmann (2-Nelson Semedo 80')
Pelatih: Ernesto Valverde
Wasit: Carlos Del Cerro Grande
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar