Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mo Salah Sebut Tidak Ada Persaingan antara Dirinya dengan Sadio Mane

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Jumat, 17 Januari 2020 | 21:45 WIB
Sadio Mane turut merayakan gol yang dicetak oleh Mohamed Salah ke gawang Sheffield United pada pertandingan di Stadion Anfield, Kamis (2/1/2020).
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Sadio Mane turut merayakan gol yang dicetak oleh Mohamed Salah ke gawang Sheffield United pada pertandingan di Stadion Anfield, Kamis (2/1/2020).

"Saya tidak bisa terlalu fokus pada hanya mencetak gol atau menyelesaikan peluang sendiri, karena itu berarti permainan saya tidak akan benar-benar berubah dan lawan saya akan mencari cara untuk bertahan melawan saya.

"Jika terkadang mendapatkan bola, saya bisa menciptakan peluang atau memberi umpan, itu bisa membingungkan mereka, dan ini tentang membuat permainan yang cerdas," Ujar pemain berusia 27 tahun itu

Salah juga menyadari bahwa kedudukannya sebagai pemain di antara para pemain berkelas lain, telah membuat ia menjadi sasaran empuk bagi para kritikus.

Baca Juga: Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer Klub demi Kai Havertz

"Selalu ada banyak tekanan ketika Anda ingin bermain di level teratas, ketika Anda ingin memenangkan trofi dan juga piala individu," katanya.

"Tentu saja ada harapan besar, tetapi cara terbaik untuk menanganinya adalah dengan fokus pada pekerjaan Anda dan melakukannya dengan cara yang benar di setiap pertandingan," tutupnya.

Musim ini Salah telah mencetak 14 gol dan ia masih berpeluang menambah torehan golnya bersama Liverpool ketika The Reds menjamu Manchester United di Anfield pada hari Minggu (19/02/2020).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Resmi rek. Selamat Makan ... . #persebaya #bonek #bonekmania #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136